Tips Mendapatkan Beasiswa  

Hai Creatiple! Menuntut ilmu setinggi mungkin memiliki banyak manfaat bagi kehidupan. Dengan menuntut ilmu ke jenjang yang lebih tinggi kamu tidak hanya dapat memperluas wawasan, tetapi juga membuka peluang karier di masa depan, membuatmu berkesempatan untuk memberikan kontribusi lebih bagi masyarakat, hingga meningkatkan kesejahteraan dan kebahagiaan hidupmu.  Namun, kondisi...

Cara Membuat CV Menarik untuk Beasiswa

Bisa dibilang pendidikan menjadi salah satu aspek kehidupan terpenting bagi seseorang dan lingkungan sekitarnya. Beruntungnya, banyak program beasiswa di Indonesia yang siap membantu mereka untuk menempuh pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi.  Tentu, setiap program beasiswa memiliki kriteria serta syarat pendaftarannya masing-masing. Namun, ada satu dokumen penting yang hampir...

Perbedaan Waktu Belajar di Sekolah Indonesia dan 5 Negara Lain, Lebih Lama atau Sebentar?

Seperti diketahui, Negara di seluruh dunia memiliki sistem pendidikan yang berbeda-beda, termasuk jam belajar nya. Ada yang memiliki jumlah jam belajar paling lama dan paling sebentar. Jumlah jam belajar tersebut biasanya ditentukan berdasarkan kebutuhan dari sistem pendidikan yang telah ditetapkan oleh negara tersebut.  Di Indonesia sendiri, rata-rata jam belajar...

7 Universitas Dunia Tawarkan Prodi Bahasa Indonesia

Bahasa Indonesia merupakan bahasa persatuan bangsa Indonesia dan telah memiliki rekam jejak yang sangat bersejarah bagi kita. Salah satunya adalah peristiwa Sumpah Pemuda yang menjadi tonggak lahirnya bahasa Indonesia sebagai bahasa persatuan. Bahkan, setiap bulan Oktober diperingati sebagai bulan bahasa, sebagai bentuk mengenang peristiwa Sumpah Pemuda pada tanggal 28...